1. Sebelum masuk, kami siswa kelas 6 berbaris berbanjar di depan kelas. Saya berdin di tempat di mana ada tiga orang temanku di depanku, enam orang di belakangku, satu orang di samping kiri, dan satu orang di samping kananku. Jadi banyak siswa kelas 6 yang berbaris adalah....
2. Saat terjadi tsunami, mula-mula air laut surut 7 meter dari permukaan laut. Sesaat kemudian gelombang naik setinggi 27 meter dan menenggelamkan sebatang pohon kelapa sehingga puncak pohon berada pada 3 meter di bawah puncak gelombang. Tinggi pohon kelapa tersebut adalah ............
tlong pke cra nya
2. Saat terjadi tsunami, mula-mula air laut surut 7 meter dari permukaan laut. Sesaat kemudian gelombang naik setinggi 27 meter dan menenggelamkan sebatang pohon kelapa sehingga puncak pohon berada pada 3 meter di bawah puncak gelombang. Tinggi pohon kelapa tersebut adalah ............
tlong pke cra nya
Jawaban:
1. 12 siswa
2. 17. meter
Penjelasan dengan langkah-langkah:
1. 1 (aku) + 3 (depan) + 6 (belakang) + 1 (kiri) + 1 (kanan) = 12
2. (-7) + 27 = 20 meter (puncak gelombang)
Tinggi pohon = 20 - 3 = 17 meter
[answer.2.content]